Tag: banyumas
Jadwal Kereta Stasiun Kebasen : Akhirnya Layani Penumpang
Berikut adalah Jadwal Kereta Stasiun Kebasen. Setelah sekian lama hanya jadi tempat persilangan. Terhitung mulai 18 Desember 2024 stasiun di Kabupaten Banyumas ini mulai melayani perjalanan kereta penumpang untuk Kereta Api Bengawan dan Serayu.
Written by